4 April 2020 Teknik Membuat Rumah Anda Memiliki Dekorasi Ala Scandinavian

Teknik Membuat Rumah Anda Memiliki Dekorasi Ala Scandinavian

Semakin modern zaman berkembang, orang-orang cenderung menerapkan konsep rumah dari negara lain untuk diadaptasi. Salah satu desain yang sedang populer saat ini adalah rumah dengan konsep Scandinavian. Apa itu? Yaitu rumah dengan meniru konsep hunian lima negara Nordik, yaitu Denmark, Finland, Norway, Iceland dan Sweden. Biasanya, rumah masyarakat di negara-negara tersebut cenderung simpel, minimalis, tapi […]

Selanjutnya
4 April 2020 Tips Dekorasi Ala Scandinavian yang Keren Abis

Tips Dekorasi Ala Scandinavian yang Keren Abis

1. Memberi Hiasan Tanaman pada Rumah Bergaya Scandinavian Selain menerapkan unsur kayu, rumah Scandinavian juga dapat lebih hidup jika diberi tanaman di dalamnya. Anda bisa memberi tanaman sintetis atau asli, tergantung selera. Tanaman tersebut juga akan menghilangkan kesan monoton pada tampilan rumah. Namun perhatikan juga, jangan terlalu banyak meletakkan tanaman karena rumah akan terlihat penuh […]

Selanjutnya
4 April 2020 Rekomendasi Tas Punggung Mini Untuk Hangout

Rekomendasi Tas Punggung Mini Untuk Hangout

Ada beragam desain tas punggung yang ada di pasaran saat ini. Selain memiliki ukuran yang besar, tas punggung juga telah hadir dalam ukuran yang mini. Biasanya tas punggung jenis ini sangat cocok dikenakan untuk menemani aktivitas santai anda. Salah satunya adalah pergi hangout bersama teman. Rekomendasi Tas Punggung Mini Hangout menjadi salah satu aktivitas favorit […]

Selanjutnya
4 April 2020 Tips Memilih Gaun yang Bagus dan Berkualitas

Tips Memilih Gaun yang Bagus dan Berkualitas

Wanita identik dengan sifatnya yang feminim, sehingga tidak jarang dari mereka menggunakan dress untuk memperlihatkan sisi cantik wanitanya. Kemunculan busana ini pada awalnya hanya berada di negara-negara Eropa dan Amerika saja. Tapi karena dunia fashion sudah semakin maju dan bertambahnya pengetahuan desainer dalam merancang busana, gaun pun akhirnya bisa dipakai oleh semua wanita di dunia. […]

Selanjutnya
4 April 2020 Gaun Apa Saja Sih yang Populer di Indonesia? Coba Lihat Di sini!

Gaun Apa Saja Sih yang Populer di Indonesia? Coba Lihat Di sini!

Dari situlah muncul model-model dress yang dipakai sesuai dengan acara yang dihadiri, bentuk tubuh, maupun tinggi badan pemakainya. Namun, dari banyaknya model-model dress yang bermunculan di dunia, hanya ada beberapa gaun saja yang populer di Indonesia. Penasaran? Lihat saja di bawah ini! 1. Long Dress, Memberikan Kesan Glamour dan Eksklusif Untuk wanita Indonesia, long dress […]

Selanjutnya